Polres Jember Gelar Jum'at Curhat: Tingkatkan Kesadaran Keselamatan Berlalulintas

Polres Jember Gelar Jum'at Curhat: Tingkatkan Kesadaran Keselamatan Berlalulintas

Kapolres Jember AKBP Bayu Pratama Gubunagi dan Jajaran duduk bareng IMI Jember-Biro Jember-

BACA JUGA:Polres Jember Gelar Opening Ceremony Tournament Sepak Bola KU-11 Meriahkan Hari Bhayangkara Ke-78

Mereka menjelaskan pentingnya perawatan rutin kendaraan, pemeriksaan sistem rem, dan kewaspadaan saat berkendara untuk menghindari kecelakaan akibat rem blong.

Kapolres Jember berharap melalui kegiatan seperti "Jum'at Curhat," kesadaran masyarakat akan pentingnya keselamatan berlalu lintas dapat meningkat, dan angka kecelakaan di Jember dapat ditekan.

"Mari kita bersama-sama menjaga keselamatan di jalan. Keselamatan adalah tanggung jawab kita semua," tutup AKBP Bayu Pratama Gubunagi.

Acara "Jum'at Curhat" ini diharapkan dapat menjadi langkah awal dalam meningkatkan kesadaran masyarakat Jember tentang pentingnya keselamatan berlalu lintas. Melalui diskusi dan edukasi yang terus menerus, diharapkan angka kecelakaan lalu lintas di Jember dapat ditekan dan keselamatan di jalan raya semakin terjaga. (edy)

Sumber: