Bangunan Cagar Budaya Eks Asrama VOC di Bandar Grisse Dibongkar, Budayawan Gresik Protes

Bangunan Cagar Budaya Eks Asrama VOC di Bandar Grisse Dibongkar, Budayawan Gresik Protes

Budayawan Gresik Kris Adji AW meninjau lokasi Eks Asrama VOC yang telah dibongkar.-Achmad Willy Alva Reza-

Ia menambahkan, pembongkaran juga dilakukan karena kondisi gedung sudah lapuk dan dinilai membahayakan, sementara lahan bekas bangunan akan dimanfaatkan sebagai kantong parkir pendukung wisata Bandar Grisse.

“Bangunan memang tidak dimanfaatkan, penghancuran dilakukan akhir tahun. Selanjutnya kami kembali berkoordinasi dengan pemkab untuk langkah pemugaran atau pembangunan ulang,” pungkasnya.

Meski demikian, hingga kini belum diketahui secara pasti apakah izin pembongkaran tersebut telah disertai rekomendasi Tim Ahli Cagar Budaya sesuai ketentuan yang berlaku. (rez)

Sumber: