Pedagang Pasar Mangga Dua Resah di Tengah Isu Relokasi

Jumat 07-03-2025,15:27 WIB
Reporter : Hidayat
Editor : Fatkhul Aziz

BACA JUGA:RPH Sapi Pegirian Direlokasi ke Tambak Osowilangun, Ditargetkan Setiap Malam Potong 300 Ekor

"Kami hanya minta kejelasan. Kalau memang harus pindah, tolong fasilitasi tempat yang strategis. Jangan sampai kami jadi pengangguran," tambah Yati.  

Sementara itu, Ibu Sulistiowati memilih tinggal di bawah meja jualannya untuk menghemat biaya.

"Rumah saya di Tanggulangin, tapi saya tidur di sini biar bisa jualan lebih awal. Ini satu-satunya cara untuk bertahan," katanya.  

BACA JUGA:Relokasi ke Banjarsugihan, Dirut RPH Surabaya: Libatkan Warga Setempat

Kedua pedagang ini menolak rencana relokasi ke pasar baru pilihan Pemkot Surabaya. Menurut mereka, Pasar Mangga Dua sudah ramai dan dikenal oleh pelanggan. (yat)

Kategori :