Jangan Lupa dengan Basic Manner Sebagai Manusia

Jangan Lupa dengan Basic Manner Sebagai Manusia

ilustrasi--

5. Tidak bersikap menghakimi

Dalam berbicara perlu untuk mengerti perasaan orang lain agar tidak menyinggung dan terkesan menghakimi. Jika ketika berbicara tanpa ada dua unsur tersebut, hubungan akan dijamin menjadi baik.

Pentingnya menjaga basic manner sebagai manusia dalam interaksi sehari-hari. Menggunakan kata-kata seperti "tolong", "maaf", dan "makasih" merupakan langkah sederhana namun penting untuk menunjukkan kesopanan terhadap orang lain. ( mg12)

Sumber: