RUKI Jatim Sapa Ratusan Siswa di Surabaya

RUKI Jatim Sapa Ratusan Siswa di Surabaya

Guru Kekayaan Intelektual (RUKI) Kanwil Kemenkumham Jatim memberikan pengenalan terkait pelindungan KI kepada ratusan siswa di Surabaya.-Sujatmiko-

"Tentunya kegiatan ini akan meningkatkan pengetahuan dan semangat untuk kami dan siswa agar terus berkarya dan lebih peduli dengan pelindungan kekayaan intelektual," jelasnya 

BACA JUGA:Kemenkumham Dorong UMKM Ciptakan Bisnis Berbasis Kekayaan Intelektual

Hal senada disampaikan Kepala SMAN 10 Surabaya Budi Santoso. Dia merasa bahwa kesadaran akan pelindungan kekayaan intelektual harus ditanamkan sejak dini.

BACA JUGA:Pemkot Surabaya Dorong Pelaku UMKM segera Naik Kelas dan Melek Kekayaan Intelektual

"Kami berkomitmen mencetak generasi emas yang harus unggul di aspek intelektualnya, sehingga hadirnya ruki dapat meningkatkan awarness kami untuk saling menghargai produk kekayaan intelektual yang diciptakan," terang Budi.

BACA JUGA:Ketua DPRD Jatim Dukung Kekayaan Intelektual

Selain ruki, untuk merayakan Hari Kekayaan Intelektual Sedunia 2024, Kanwil Kemenkumham Jatim juga menggelar Mobile Intellectual Property Clinic di Mall Pelayanan Public Siola dan Podcast Kekayaan Intelektual untuk memberikan pelayanan dan diseminasi informasi terkait layanan kekayaan intelektual. (*)

Sumber: