Satgas Operasi Lilin Semeru 2023 Polda Jatim Pantau Lalu Lintas Via Udara

Satgas Operasi Lilin Semeru 2023 Polda Jatim Pantau Lalu Lintas Via Udara

Kasatgas Opsda Operasi Lilin Semekru 2023 Polda Jatim Kombespol Komarudin saat akan memantau jalannya lalu lintas via udara. --

BACA JUGA:Ditpolairud Polda Jatim Siagakan Kapal Patroli Jelang Nataru

Dari 100 ribu kapasitas yang ada, lanjut Kombes Komarudin ada 15 titik yang menjadi atensi Satgas Opsda Lilin Semeru 2023 Polda Jatim per kemarin, Minggu 24 Desember 2023 tercatat 35.800 lebih.

“Ini artinya belum secara keseluruhan,” ujarnya.

Untuk tingkat kepadatan kata Kombes Komarudin tercatat di atas pukul 12.00 Wib. Hal ini memang masyarakat yang berkunjung ke Kota Batu datang secara bergantian.

Dengan sumber data yang ada, Satgas Opsda Lilin Semeru 2023 Polda Jatim akan terus melakukan pantauan dan mengambil langkah sebagai upaya untuk tetap mewujudkan Keamanan, keselematan, ketertiban dan kelancaran lalulintas (Kamseltibcarlantas).

BACA JUGA:Beri Pembekalan untuk Siswa Diktukba Polri, Kapolda Jatim Berpesan agar Selawat Tombo Ati

Hal itu lanjut Kombes Komarudin demi liburan Masyarakat semua merasa nyaman, aman dan lancar meski ada sedikit kepadatan mengingat jumlah kendaraan saat ini sudah cukup banyak.

“Alhamdulillah hingga saat ini sesuai pantauan kami situasi lalulintas masih relative lancar, hanya saja dibutuhkan kesadaran masyarakat untuk tetap mengikuti arahan petugas yang ada,” pungkasnya.(rid)

Sumber: