Pemkab Lamongan Hibahkan Lahan kepada Kantor Kemenag untuk Pembangunan Gedung PLHUT
Berita acara penandatanganan lahan hibah gedung pusat layanan haji dan umrah terpadu (PLHUT) antara Pemerintah Kabupaten Lamongan dan kepada Kantor Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Lamongan.-Syaiful Anam-
“Atasnya insyaAllah akan kita buat untuk aula kapasitasnya sekitar 200 orang. Untuk lantai bawah sebagai pusat informasi atau pelayanan,” pungkasnya. (*/pul)
Sumber: