Ratusan Siswa SMAN 4 Kota Pasuruan Deklarasi Zona Bebas Bullying, Apa Saja Isinya?

Ratusan Siswa SMAN 4 Kota Pasuruan Deklarasi Zona Bebas Bullying, Apa Saja Isinya?

Pembacaan deklarasi zona bebas bullying oleh salah satu siswi SMA Negeri 4 Kota Pasuruan.-Muhamad Hidayat-

2. Kami akan menghapus tindakan perundungan.

3. Kami akan menghargai pendapat teman.

4. Kami akan membantu saat teman mengalami kesulitan.

5. Kami akan peduli terhadap teman.

6. Kami tidak akan menyebarkan berita bohong.

7. Kami tidak akan melakukan perundungan fisik pada teman.

8. Kami tidak akan memanggil teman dengan julukan yang tidak nyaman.

9. Kami tidak akan membentak teman.

10. Kami menolak segala bentuk kekerasan terhadap anak-anak.

Dengan adanya deklarasi ini, diharapkan SMAN 4 Kota Pasuruan dapat menjadi contoh bagi sekolah-sekolah lain dalam menciptakan lingkungan belajar yang kondusif dan bebas dari kekerasan. (hm/mh)

Sumber: