Malang, Memorandum.co.id - Petugas terus melakukan himbauan agar mentaati protokol kesehatan dengan patroli gabungan TNI, Polri dan Satpol PP Pemkot Malang, Selasa (28/7). Personil dibagi menjadi 2 regu. Patroli transisi penerapan New Normal dipimpin Kapolsek Kedungkandang Kompol Yusuf Suryadi itu mengingatkan agar masyakarat tetap menjaga kebersihan agar terhindar dari Covid-19. "Masyakarat agar tetap menjaga kebersihan, untuk terhindar dari Covid-19. Mengingat, Kota Malang masih berada di zona merah. Jika tidak ada keperluan lebih baik tidak keluar rumah," terang Kapolsek Kedungkandang. Ia menambahkan agar warga selalu cuci tangan menggunakan sabun di air yang mengalir dan tidak lupa menggunakan masker apabila keluar rumah. Untuk regu I, patroli dimulai dari Jl. Kahuripan - Jl JA Suprapto - Jl Letjen Sutoyo - Jl Letjen S Parman - Jl Borobudur - Jl Soekarno - Hatta - Jl Mayjend Panjaitan - Jl Ijen - Jl Simpang Balapan - Jl Ijen - Jl Semeru - Jl Kahuripan - Jl Tugu - Jl Kahuripan (Kodim 0833 Kota Malang). Sementara Regu 2, mulai Jl Kahuripan - Jl Gajahmada - Jl Trunojoyo - Jl Pattimura - Rampal - Jl. Panglima Sudirman - Jl. Bengawan Solo - Jl Sunandar Priyo Sudarmo - Jl Sulfat - Sawojajar - Jl. Bratan - - Jl Danau Ranau - Jl Ranugrati - Jl Urip Sumoharjo - Jl Pattimura - Jl Trunojoyo - Jl Kertanegara - Jl Kahuripan (Kodim 0833 Kota Malang). Kasubag Humas Polresta Malang Kota, Iptu Ni Made Seruni Marhaeni menerangkan himbauan juga membagikan masker. "Apabila ada yang tidak menggunakan masker diberi masker. Tetap perhatikan prosedur kesehatan,” terangnya. (edr)
Timgab Kota Malang Sosialisasi Transisi New Normal
Rabu 29-07-2020,17:53 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,06:44 WIB
Mengenal Sosok Ainin Model Berbakat Peraih Gelar Putri Kartini Jatim dan Glamour of Models
Selasa 13-01-2026,23:18 WIB
Era Baru Timnas: Erick Thohir Ajak Semua Elemen Dukung John Herdman
Rabu 14-01-2026,11:09 WIB
Gandeng RAS Law Firm, Polsek Genteng Tebar Kebaikan Lewat Aksi Sosial di Momen Isra Mikraj
Rabu 14-01-2026,07:34 WIB
Kronologi Lengkap Saat Bripka Agus dan Suyitno Menghabisi Mahasiswi UMM di Perbatasan Batu - Cangar
Rabu 14-01-2026,11:23 WIB
Minim Menit Bermain, Rizky Dwi Pangestu Resmi Tinggalkan Persebaya, Gabung Garudayaksa FC
Terkini
Rabu 14-01-2026,21:05 WIB
Pemkab Gresik Jamin Hak Anak Migran Melalui Pemberian Dokumen Kependudukan
Rabu 14-01-2026,20:48 WIB
Pemprov Jatim Serahkan Penghargaan K3, 717 Perusahaan dan Daerah Terima Apresiasi
Rabu 14-01-2026,19:58 WIB
Mahasiswi Keperawatan di Surabaya Masih Trauma Usai Ditodong Pistol
Rabu 14-01-2026,19:52 WIB
Lurah Pacar Keling Klarifikasi Bansos di Surabaya, Stiker Bukan Lagi Acuan
Rabu 14-01-2026,19:49 WIB