Kemenkumham Jatim Terapkan Layanan One Stop Service untuk CJH 2024

Kemenkumham Jatim Terapkan Layanan One Stop Service untuk CJH 2024

Kadiv Keimigrasian Kanwil Kemenkumham Jatim Herdaus (kanan depan) foto bersama usai pelantikan Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi/Debarkasi Surabaya. -Sujatmiko-

Hingga saat ini, Herdaus menerangkan bahwa proses penerbitan paspor bagi CJH di Jawa Timur berjalan lancar. Pihaknya juga memberikan pelayanan jemput bola di Kantor Kemenag di setiap kabupaten/kota.

"Pelayanan haji tahun ini memang punya tantangan tersendiri karena jumlahnya meningkat dari tahun lalu, sehingga kami akan optimalkan petugas yang ada," tutup Herdaus. 

Jumlah paspor haji yang telah diterbitkan sembilan kantor imigrasi di Jatim adalah  27.527. Seluruhnya telah diterbitkan, sehingga tidak ada lagi persoalan terkait dokumen perjalanan bagi CJH. (*)

Sumber: