Waspada! 6 Tanda Kamu Telah Kecanduan Media Sosial
--
MEMORANDUM - Di era digital ini, media sosial telah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan. Tapi, penggunaan media sosial yang berlebihan dapat berakibat fatal dan menjebakmu dalam kecanduan.
BACA JUGA:Peran Media Sosial dalam Mendorong Karier Musik di Tahun 2024
Kecanduan media sosial bukan hanya menghabiskan waktu berjam-jam scrolling timeline, tapi juga berakibat pada gangguan psikologis seperti kecemasan, depresi, FOMO, dan ADHD. Hal ini dapat mengganggu konsentrasi dan menghambat aktivitas sehari-hari.
BACA JUGA:5 Tips Jaga Privasi di Era Media Sosial
6 Tanda Telah Kecanduan Media Sosial
BACA JUGA:Kecemasan Meningkat di Era Digital : Dampak Media Sosial dan Berita Online
1. Kecemasan dan Kemarahan
Merasa cemas, gelisah, dan bahkan marah-marah ketika tidak bisa mengecek media sosial.
BACA JUGA:Mencintai Diri Sendiri di Era Media Sosial
2. Mengabaikan Interaksi
Sering menghentikan percakapan untuk mengecek media sosial dan menjauh dari keluarga dan teman demi menghabiskan waktu di media sosial.
BACA JUGA:10 Tips Meningkatkan Engagement dengan Followers di Media Sosial
3. Kehilangan Hobi
Tidak lagi memiliki hobi atau aktivitas lain selain membuka media sosial.
Sumber: