Polda Jatim Siagakan 15.000 Personel Amankan Perayaan Malam Tahun Baru, Ini Pesan Kapolda

Polda Jatim Siagakan 15.000 Personel Amankan Perayaan Malam Tahun Baru, Ini Pesan Kapolda

Kapolda Jatim Irjenpol Imam Sugianto memberikan pemaparan dalam rilis analisa dan evaluasi (anev) akhir tahun. -Faishal Danny-

Berdasarkan pantauan terakhir, pergerakan kendaraan di Jatim mengalami peningkatan yang signifikan dibandingkan tahun lalu. Ini disebabkan Jatim menjadi daerah dengan jumlah penduduk tertinggi dan menjadi tujuan utama perayaan tahun baru.

"Alhamdulillah, tidak ada kepadatan yang berarti, hanya kemarin di wilayah Batu dan Pandaan, namun masih dalam kategori aman," ujar Komarudin.

Polda Jatim akan terus memantau situasi dan memperkuat keamanan menjelang malam pergantian tahun.  

"Besok kita rematch kesiapan sore hari kita sebar kemungkinan ditambah kegiatan operasional sampai dengan 15 ribu personel," tutup Komarudin. (fdn)

Sumber: