Batu, Memorandum.co.id - Peringatan Hari Sejuta Pohon International 2023 ditandai dengan penanaman 1.000 pohon di area kampus 3 Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) Malang seluas 3 hektar, di Kecamatan Junrejo, Kota Batu, Rabu (18/1). Rektor UIN Maliki, Prof. M. Zainnudin mengatakan, kampus tidak hanya membagun fisik dan akademis akan tetapi juga lingkungan dengan penghijauan bertema Tree Planning, program kampus untuk merealisasikan green campus. “Dengan konsep dan program unggulan kami melalui Green Campus kita akan sukseskan, baik lingkungan sosial juga lingkungan alam, tidak hanya pengembangan akademik akan tetapi juga lingkungan hijau, satwa dan alam, kita perlu menjaga alam bumi Indonesia ini,” katanya.(nik/ari)
UIN Maliki Geber Program Green Campus
Kamis 19-01-2023,11:43 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 11-01-2026,12:46 WIB
11 Jabatan Kepala OPD Magetan Masuk Daftar Evaluasi Kinerja Pansel
Minggu 11-01-2026,08:36 WIB
Bupati Gatut Sunu Dorong Pembangunan SPPG di Wilayah Terpencil
Minggu 11-01-2026,07:55 WIB
Satlantas Polres Tulungagung Pasang Pintu Pengaman Pascavideo Viral di Pos Polisi Kemuning
Minggu 11-01-2026,21:10 WIB
Dituduh Palsukan Tanda Tangan SK, CEO Pura Raharja Lapor Balik ke Polda Jatim
Minggu 11-01-2026,12:38 WIB
SPPG Simorejo Diresmikan, Ribuan Pelajar di Sukomanunggal Siap-siap Terima Manfaat
Terkini
Senin 12-01-2026,06:35 WIB
Tanpa Manajer, Man United Tumbang di Old Trafford
Senin 12-01-2026,06:28 WIB
Raphinha Jadi Penentu, Barcelona Tekuk Madrid 3-2 dan Angkat Piala Super
Senin 12-01-2026,06:13 WIB
Martinelli Mengamuk! Arsenal Bangkit dan Gilas Portsmouth 4-1 di Piala FA
Senin 12-01-2026,06:01 WIB
Tips Menjaga Imunitas di Tengah Cuaca Ekstrem
Minggu 11-01-2026,21:10 WIB