Surabaya, Memorandum.co.id - Hujan disertai angin mengguyur Kota Surabaya membuat bangunan rumah roboh di Jalan Sutorejo Timur Blok P.7, Mulyorejo, Sabtu (11/12) sekitar pukul 16.48 WIB. Kejadian itu menyebabkan korban jiwa. Penghuninya tewas tertimpa bangunan. Korban pria dan belum diketahui identitasnya. "Ada seorang warga meninggal karena terjebak dan tertimpa reruntugan bangunan," kata Minardi, anggota Satpol PP Surabaya. Saat ini masih dalam proses evakuasi korban dan reruntuhan tembok bangunan yang roboh oleh petugas di lokasi kejadian. (rio)
Rumah di Sutorejo Timur Roboh, 1 Tewas
Sabtu 11-12-2021,17:25 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 21-01-2026,11:21 WIB
Gaji Tak Kunjung Cair, Ribuan PPPK Paruh Waktu Pemkot Surabaya Menjerit
Rabu 21-01-2026,11:40 WIB
Pemkot Surabaya Pastikan Gaji PPPK Paruh Waktu Cair Awal Februari, Kepala BPKAD: Gunakan Mekanisme Lama
Selasa 20-01-2026,23:12 WIB
Ratusan Becak Listrik di Malang Diharapkan Dukung Pariwisata Kota
Rabu 21-01-2026,12:12 WIB
Integrasi Trans Jatim dan Suroboyo Bus Buntu, Kadishub Nyono: Kami Masih Menunggu Respons
Rabu 21-01-2026,08:07 WIB
Sidang Ang Mery Memanas, Saksi Ungkap Dugaan Identitas Ganda dan Penguasaan Aset
Terkini
Rabu 21-01-2026,22:33 WIB
Jelang Ramadan, Harga Daging Sapi Diprediksi Stabil
Rabu 21-01-2026,22:24 WIB
Khofifah Pastikan Pemprov Jatim Siap Dukung Mujahadah Kubro 1 Abad NU di Malang
Rabu 21-01-2026,22:12 WIB
Hadir di WEF 2026, CEO BRI Beberkan Tantangan Utama Pembiayaan Berkelanjutan di Emerging Markets
Rabu 21-01-2026,21:55 WIB
Kursi Sekda Kabupaten Madiun Masih Tak Bertuan, Pendaftar Masih 'Nol Besar'
Rabu 21-01-2026,21:46 WIB