SURABAYA - Persit Kartika Candra Kirana (KCK) Cabang L Kodim Surabaya Timur (ST) menggelar pertemuan rutin, Senin (5/8). Ini sekaligus sebagai ajang pamit Ketua Persit Cabang L Kodim ST Rari Sofiantine La Ode Muhammad Nurdin, yang akan berpindah satuan mengikuti Pembina Persit Cabang L Kodim ST Letkol Inf La Ode Muhammad Nurdin. La Ode menyampaikan terima kasih kepada ibu ibu anggota persit yang telah mendampingi suami dalam melaksanakana tugas. "Dengan banyaknya makan garam berkeluarga, saya yakin ibu Persit Cabang L dapat menjaga keharmonisan keluarga. Dan setiap permasalahan hendaknya dapat diselesaikan dengan kepala dingin," ujar dia. Perwira yang mejabat Dandim Surabaya Timur ini berpesan agar persit menjaga kesehatan keluarga dan rajin berolahraga untuk menjaga kesehatan."Kepada ibu persit agar membina anak-anaknya, terutama penggunaan media social. Peran orang tua harus membatasi putra putrinya dalam penggunaan handphone," imbuh La Ode. Sementara itu Rari, ketua persit menambahkan, walapun dirinya berpindah tugas namun harus tetap menjalin kebersamaan anggota persit terus ditingkatkan.“ Saya berharap rasa kekeluargaan dan keakraban dapat terus terjalin walaupun berpindah tugas,” ucap dia singkat.(tyo/lis)
Pembina dan Ketua Persit Kodim ST Pamit
Selasa 06-08-2019,06:44 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,22:01 WIB
Motif Pembunuhan Wanita di Ngaglik Terungkap, Cekcok Masalah Surat Gadai Emas
Kamis 21-11-2024,16:38 WIB
Laga Klasik Persebaya vs Persija, Bruno Yakin Amankan 3 Poin di Kandang
Kamis 21-11-2024,18:35 WIB
Dalami Pengembangan Olahraga, Anggota Komisi X DPR RI Belajar ke Persebaya Future Lab
Kamis 21-11-2024,14:15 WIB
Polres Lamongan Gelar Apel Pasukan Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024
Kamis 21-11-2024,16:47 WIB
Polisi Beberkan Motif Pembacokan Warga Ketapang Laok, Sampang
Terkini
Jumat 22-11-2024,12:48 WIB
Ajak Melek Statistik, BPS Tingkatkan Literasi Masyarakat di Tingkat Kelurahan
Jumat 22-11-2024,11:52 WIB
Polsek Rungkut Jalin Keakraban dengan Warga Melalui Program Jumat Curhat
Jumat 22-11-2024,11:49 WIB
Pedagang Pasar Nambangan Mengeluh, Ini Solusi Khofifah
Jumat 22-11-2024,11:47 WIB
Jumat Curhat Polsek Dukuh Pakis Ajak Warga Pradah Kalikendal Jalin Silaturahmi
Jumat 22-11-2024,11:25 WIB