Walau Sulit, Hubungan Jarak Jauh Tetap Bisa Diperjuangkan

Walau Sulit, Hubungan Jarak Jauh Tetap Bisa Diperjuangkan

komunikasi adalah hal yang terpenting bagi semua hubungan, entah itu LDR atau tidak, jadi jangan saling menutup diri--Freepik

Tips yang selanjutnya adalah anda harus bisa menjaga kejujuran antar pasangan, ceritakanlah bagaimana harimu, dan katakalah bagaimana perasaanmu dengan jujur tentang hubungan jarak jauh yang sedang dijalani.

Jangan sampai menutup diri karena sedang bosan atau ada hari buruk yang sedang dijalani, karena pada hubungan jarak jauh kita hanya bisa mengetahui bagaimana kondisi pasangan hanya dengan saling bercerita.

4.    Jadwalkan waktu untuk bertemu.

Terkdang pada waktu menjalani hubungan jarak jauh kita tidak tahu pasti kapan tiba waktunya untuk bisa saling bertemu.

BACA JUGA:5 Cara Memahami Tipe Love Language pada Pasangan Kalian, Perhatikan!

BACA JUGA:Ini Tips Berpasangan dengan Orang Labil

Usahkanlah mempunyai waktu entah itu berapa bulan atau hanya sekali dalam setahun untuk bisa bertemu, karena dengan bertatap muka merupakan cara terbaik untuk bisa mempererat hubungan dan cara terbaik untuk melepas rasa rindu.

5.    Berikanlah waktu untuk diri masing masing.

Dalam hubungan bukan berate semua waktu yang ada hanyalah milik masing masing pasangan, namun adakalanya setiap individu ingin mempunyai waktu sendiri untuk kebahagiannya masing masing.

Akan tetapi jangan lupa untuk mengkomunikasikan kepada pasangan agar tak tercipta masalah yang membuat hubungan semakin renggang.

Itulah beberapa tips yang bisa dilakukan ketika menjalani hubungan jarak jauh, komunikasi adalah hal yang terpenting bagi semua hubungan, entah itu LDR atau tidak, jadi jangan saling menutup diri karena pasangan adalah teman untuk saling bertukar cerita terbaik. (mg18)

Sumber: