Pilihan Buah Tinggi Karbohidrat yang Jarang DIketahui, Enak dan Sehat

Pilihan Buah Tinggi Karbohidrat yang Jarang DIketahui, Enak dan Sehat

buah karbohidrat--

Tidak hanya tinggi serat, buah dengan tekstur lembut ini juga mengandung karbohidrat. Semangkuk pepaya atau setara dengan 145 gram mengandung sekitar 16 gram karbohidrat. Makanya, tidak heran kalau mengonsumsi buah pepaya tidak hanya mengenyangkan perut, tetapi juga bisa membuat tubuh lebih berenergi.

10. Manggis

Buah yang mengandung karbohidrat selanjutnya adalah manggis. Di dalam 100 gram buah manggis terkandung karbohidrat sebanyak 15,6 gram. Tidak hanya tinggi karbohidrat, buah ini juga tinggi air dan kalium.

11. Pir

Buah pir juga termasuk ke dalam buah yang mengandung karbohidrat. Dalam 1 buah pir berukuran sedang mengandung sebesar 15,2 gram karbohidrat. Selain itu, buah pir juga terkenal dengan kandungan kaliumnya.

12. Kurma

Kurma adalah salah satu buah yang juga tinggi karbohidrat. Bayangkan saja, dalam 1 buah kurma mengandung 6 gram karbohidrat.

Sumber: