Pilihan Buah Tinggi Karbohidrat yang Jarang DIketahui, Enak dan Sehat

Pilihan Buah Tinggi Karbohidrat yang Jarang DIketahui, Enak dan Sehat

buah karbohidrat--

SURABAYA, MEMORANDUM - Ada beragam fungsi karbohidrat, yaitu sebagai sumber energi utama dan berperan dalam pengaturan kadar gula darah serta insulin.

BACA JUGA:Yuk Ketahui, Kapan Sih Waktu Olahraga Yang Baik Bagi Kesehatan?

Kebutuhan karbohidrat harian untuk tiap orang berbeda-beda, tergantung usia dan jenis kelamin. Berikut ini adalah kebutuhan karbohidrat harian berdasarkan usia dan jenis kelamin:

Bayi: 59–105 gram

Anak-anak: 215–250 gram

Pria dewasa: 430 gram

Wanita dewasa: 360 gram

Lansia: 200–275 gram

BACA JUGA:7 Tips Berat Badan Ideal, Cara Sehat Menjaga Tubuh Tetap Langsing

Daftar Buah yang Mengandung Karbohidrat

1. Durian

Buah durian adalah jenis buah yang mengandung karbohidrat dengan kadar tertinggi. Dalam 100 gram buah durian, terkandung sebanyak 28 gram karbohidrat. Selain tinggi karbohidrat, buah ini juga mengandung fosfor, kalium, beta karoten, niasin, dan vitamin C yang melimpah.

2. Apel

Buah apel merupakan salah satu buah yang mengandung karbohidrat, bahkan tergolong tinggi karbohidrat.

Sumber: