Babinsa Kalirungkut Monitoring Vaksinasi Dosis Tiga di Wilayah Binaan

Babinsa Kalirungkut Monitoring Vaksinasi Dosis Tiga di Wilayah Binaan

Surabaya, memorandum.co.id - Anggota Koramil 0831/05 Rungkut Sertu Buyung monitoring Vaksinasi Covid-19 Boster Dosis 3 bertempat di Samping Puskesmas Kalirungkut Jl. Rungkut Puskesmas. Senin (24/01/22) Sasaran kegiatan Vaksinasi warga yang berdomisili diwilayah kerja Puskesmas Kalirungkut jenis Vaksin Moderna Boster dosis 3 dengan jumlah Kuota100 orang jumlah tervaksin 28 orang ( Lansia 2 orang) Sertu Buyung menyampaikan, kegiatan monitoring dalam rangka penerapan protokol kesehatan. Selain monitoring juga menghimbau kepada warga masyarakat agar tetap mematuhui protokol kesehatan selama kegiatan Vaksinasi berlangsung," ujar Babinsa. Hadir dalam kegiatan ini antara lain. Kapuskesmas Kalirungkut beserta Tim Nakes, Anggota Koramil 0831/05 Rungkut, Linmas Kel.Kalirungkut, Kader Pendekar Biru Kel. Rungkut Kidul, Kel. Kalirungkut, Kel. Kedung Baruk dan Kel. Rungkut Kidul. (gus)

Sumber: