Pj Gubernur Adhy Hadiri Gebyar Pramuka di Jember, Tekankan Pentingnya Kolaborasi untuk Sukseskan Program MBG

Pj Gubernur Adhy Hadiri Gebyar Pramuka di Jember, Tekankan Pentingnya Kolaborasi untuk Sukseskan Program MBG

Dari kiri, Pj Gubernur Jatim Adhy Karyono AKs MAP, Wakil Ketua Bidang Perencanaan dan Pengembangan Kwartir Nasional (Kwarnas) Gerakan Pramuka Prof Dr Ir Sri Puryono Karto Soedarmo MPd, dan Ketua Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Jatim HM Arum Sabil -Istimewa-

"Kali ini melakukan simulasi Kurang lebih sekitar 12.600 pack dengan sasaran-sasaran sekolah-sekolah dengan melibatkan armada sebanyak 16 unit mengirim ke 16 lembaga sekolah, koordinasi dengan kwatir cabang gerakan Pramuka Jember yang melibatkan kepala dinas pendidikan Jember, "jlentreh Abah Arum. (edy)

Sumber: