BPBD Jatim Geber Operasi Modifikasi Cuaca, Sasar Perairan Madura

BPBD Jatim Geber Operasi Modifikasi Cuaca, Sasar Perairan Madura

Kalaksa BPBD Jatim Gatot Soebroto (kiri) memantau langsung pelaksanaan operasi modifikasi cuaca di Bandara Juanda.--

"Dengan teknologi ini, debit air hujan bisa dikurangi. Sehingga hujan diharapkan tidak sampai turun ke daratan Jatim, dan bisa mencegah terjadinya banjir atau bencana lainnya," paparnya.

BACA JUGA:Posko Hidrometeorologi Berakhir Malam Ini, BPBD Jatim Catat Ada 25 Kejadian

BACA JUGA:Minimalisir Risiko Bencana, BPBD Jatim Bentuk Destana di Kabupaten Madiun

Sementara, berdasar data Posko OMC, dalam sehari, kegiatan OMC bisa dilakukan antara 5 hingga 6 sortie. Di setiap sortie, kegiatan ini bisa berlangsung 1,5 hingga 2 jam. Termasuk pada malam hari. (yok)

Sumber: