Kapolresta Sidoarjo: Prestasi Voli Putra Polda Jatim Tidak Lepas dari Bimbingan dan Perhatian Kapolda

Kapolresta Sidoarjo: Prestasi Voli Putra Polda Jatim Tidak Lepas dari Bimbingan dan Perhatian Kapolda

Tim Voli Putra Polda Jatim disambut hangat setiba di Bandara Juanda Surabaya di Sidoarjo.--

Selain itu, Jatim juga menerima gelar pemain terbaik (MVP) yang diraih Agil Angga Anggara dan mendaptkan hadiah uang pembinaan sebesar Rp 20 juta.

BACA JUGA:Lolos Final, Tim Bola Voli Putra-Putri Surabaya Diharap Sabet Emas

Di samping itu, Jatim juga menerima hadiah best libero yang diraih Hendry Ade dan best middle blocker diraih Teddy Oka Syaputra. Sedangkan best outside hitter ditempati Hayun Muhammad dari Kalsel, best opposite spiker diraih Muhamad Fikri Mustafa Kamal dari Jabar. Dan best setter diraih Jasen Natanael Kilanta dari Jabar. Semua best itu mendapat hadiah uang pembinaan masing-masing sebesar Rp 10 juta.(met/imm/sud/nrl/jok)

Sumber: