Kapolsek Karangrejo Ajak Pelajar SMP Tertib Berlalulintas dan Jauhi Perbuatan Melanggar Hukum
AKP Nenny Sasongko tandatangani perjanjian kerjasama dengan SMPN 1 Karangrejo.--
"Surat perjanjian ini kemudian ditandatangani oleh Kapolsek, Kepala SMPN 1 Karangrejo, Ketua Komite dan Ketua OSIS," ucapnya.
BACA JUGA:Jelang Pam Pilkada 2024, Polsek Karangrejo Periksa Ranmor Dinas
Pihaknya berharap, perjanjian ini bisa diterapkan dengan baik, sehingga mampu meningkatkan disiplin pelajar di sekolah tersebut. Selain itu juga bisa menekan potensi laka lantas maupun ganguan ketertiban lainnya.(fir/fai)
Sumber: