Hadiri HUT Ke-18 PPDI di Tulungagung, Emil Dardak Sebut Kesejahteraan Perangkat Desa Perlu Diperhatikan

Hadiri HUT Ke-18 PPDI di Tulungagung, Emil Dardak Sebut Kesejahteraan Perangkat Desa Perlu Diperhatikan

Wakil Dewan Pembina PPDI Jatim Emil Elestianto Dardak menghadiri HUT ke-18 PPDI di Tulungagung.-Biro Tulungagung-

"Sehingga kesejahteraan ke depan lebih baik lagi," harap Suyono. 

BACA JUGA:Polres Pelabuhan Tanjung Perak Musnahkan Barang Bukti Narkoba Hasil RJ

Di tempat sama Emil Dardak mengatakan, PPDI menjadi wadah tempat perjuangan rekan-rekan perangkat desa untuk memperoleh kemuliaan profesi. 

BACA JUGA:Bandit Curanmor Asal Kremil Diborgol Usai Pulang Nongkrong

"Kita harapkan PPDI terus kompak, solid dan guyub. Karena kebersamaan mereka menjadi dasar bagi pemerintah, juga untuk bisa berdialog mengenai hal-hal yang menjadi perhatian bagi kepala desa," ungkapnya.

BACA JUGA:Golden Visa Resmi Diluncurkan, Presiden RI: Privilese Emas bagi Warga Dunia Berkualitas

Menurut Emil, 18 tahun bukanlah usia yang pendek. Tetapi usia yang sudah cukup panjang untuk terus kompak ke depannya.

BACA JUGA:Dua Pria Gumukmas Ditangkap Polisi Usai Gilir Gadis di Bawah Umur

Disinggung masalah kesejahteraan PPDI, Emil menambahkan, Jatim menjadi salah satu yang sudah mengawali memberikan apresiasi kepada para perangkat desa.

BACA JUGA:Dugaan Praktik Jual-Beli Gelar Guru Besar, Sejumlah Profesor di Surabaya Diperiksa

"Tentunya dengan kondisi Covid-19 saat itu ada keterbatasan. Tetapi yang ingin dimulai adalah sebuah apresiasi dan perhatian kepada para perangkat desa," tuturnya.

BACA JUGA:Terdakwa Penganiayaan Ronald Tannur Bebas: Keadilan Seharusnya Tidak Buta tapi Terlihat Meski dalam Kegelapan

Emil memaparkan, dengan memperhatikan kondisi fiskal pihaknya juga mengimbau bahwa ini sebagai upaya kolektif dengan kabupaten. 

BACA JUGA:Ajukan Kasasi, Kejari Surabaya Akan Berikan Bukti Tambahan

"Intinya bagaimana mereka juga ikut untuk memperhatikan kesejahteraan perangkat desa. Tetapi bukan uang ujungnya, namun lebih kepada pengabdian," pungkasnya. (*)

Sumber: