Pelajar Solidaritas Indonesia Siap Menangkan Bro Richard di Pilkada Surabaya

Perwakilan pelajar SMA/K di Surabaya yang tergabung dalam komunitas Pelajar Solidaritas Indonesia (PSI) menemui Bro Richard untuk menyerahkan dukungan. -sujatmiko-
Disinggung kendaraan politik apa yang nantinya digunakan, Bro Richard mengakui baru berkomunikasi dengan satu partai politik.
"Nanti mungkin ada silaturahmi ke sejumlah partai, tapi belum kita pastikan jadwalnya," ungkapnya. (*)
Sumber: