Kapolres dan KPU Kota Batu Koordinasi Pemilu 2024

Kapolres dan KPU Kota Batu Koordinasi Pemilu 2024

Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsudin dan Pj Ketua KPU Kota Batu Heru Joko Purwanto setelah koordinasi.--

"Jadi terkait kendala yang sekiranya dihadapi, bisa disampaikan. Kami ingin menerima perkembangan informasi dari KPU Kota Batu," katanya. 

 

Menurutnya, aktivitas seperti ini (koordinasi) bisa langsung ke Satintelkam Polres Batu.

 

"Jadi jangan sungkan safe house Reskrim akan saya bereskan langsung.Terkait deklarasi kampanye damai menunggu dari Polda, baru kita laksanakan di sini (Kota Batu),"katanya. 

 

Selanjutnya, terkait gedung, langsung saya bicarakan dg Pj wali kota.Sosialisasi bisa melalui bhabinkamtibmas dan Polisi RW. Materi tentang keamanan umum dan kepemiluan.

 

"Sedangkan terkait kampanye di fasilitas publik harus dibatasi dengan peraturan-peraturan khusus supaya peserta pemilu ada rambu-rambu. Jadi kita harus bersama-sama menghadirkan ke tengah masyarakat politik yang membawa situasi damai dan aman," pungkas Oskar. (nik/fer)

 

Sumber:

Berita Terkait