Surabaya, Memorandum.co.id Pantai Goa Cina merupakan salah satu dari banyaknya pantai indah yang ada di Kabupaten Malang. Keunikan pantai ini adalah keberadaan goa yang tidak terlalu jauh dari bibir pantai. Pengunjung bisa datang dan melihat keindahan dari hamparan pasir putih dan ombak besar khas pantai selatan. Selain keindahan pantai yang mengundang banyak wisatawan datang ke sini. Beragam kegiatan juga bisa pengunjung lakukan. Menikmati matahari terbit dan tenggelam merupakan salah satunya. Ombak di Pantai ini juga terbilang langka. Terjadinya gelombang yang bersimpangan dari tiga arah selatan, timur dan barat. Persimpangan itu menyebabkan arus gelombang bertabrakan. Hal ini menyebabkan suara yang bergemuruh yang langka ditemui di pantai-pantai lain. Lokasi Pantai Goa Cina terletak di kawasan Malang Selatan dekat dengan Pantai Bajul Mati dan Pantai Teluk Asmara. Alamat pantai ini berada di desa Tambak, Sitiarjo, Sumbermanjing, Malang dan berjarak cukup jauh dari pusat kota. Adapun untuk tarif masuk pantai Goa Cina yaitu harga tiket masuk Rp 15.000 sementara untuk biaya parkir mobil Rp 10.000 dan biaya parkir motor Rp 5.000. (rdh)
Daya Tarik Pantai Goa Cina, Keunikan Suara Ombak
Rabu 14-09-2022,10:57 WIB
Reporter : M Ridho
Editor : M Ridho
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 27-01-2026,10:18 WIB
KUHP Baru, Penadah Bisa Dikenakan Pidana Denda Hingga Rp500 Juta
Selasa 27-01-2026,16:24 WIB
Jambret di Karangrejo Dibekuk, Pelaku Gentayangan Malam Hari
Selasa 27-01-2026,08:35 WIB
Oplos Beras Medium Jadi 'Premium', Pasutri Pemilik Toko Anjaya Dituntut 2 Tahun Penjara
Selasa 27-01-2026,11:55 WIB
Kasus Pelemparan Kaca Kereta Api di Nganjuk Tuntas, Polres dan PT KAI Kedepankan Perlindungan Anak
Selasa 27-01-2026,06:47 WIB
Roy Keane: Carrick Bersinar, Tapi MU Butuh Manajer Kelas Juara
Terkini
Selasa 27-01-2026,22:49 WIB
Kota Malang Raih Penghargaan UHC 2026 Kategori Utama, Capaian Lampaui 100 Persen
Selasa 27-01-2026,22:42 WIB
Kejurprov Liga 1 Muaythai Jatim 2026, 13 Atlet Kabupaten Malang Borong Medali
Selasa 27-01-2026,22:35 WIB
Oscars 2026: 'Sinners' Cetak Sejarah dengan 16 Nominasi, Kalahkan Rekor Titanic dan La La Land
Selasa 27-01-2026,22:19 WIB
LinkUMKM Jangkau 14,8 Juta Pengusaha, BRI Dorong Penguatan Usaha Berbasis Digital
Selasa 27-01-2026,20:32 WIB