SURABAYA - Mortir aktif ditemukan oleh petugas Dinas Kebersihan dan Ruang Terbuka Hijau (DKRTH) Kota Surabaya di samping Bank Mandiri, Jalan Kebonrojo, Minggu (30/6). Mortir peninggalan zaman Belanda sepanjang 30 meter itu memiliki daya ledak eksplosif. Menurut Faisol, salah satu petugas DKRTH, saat itu pukul 07.30, bersama rekan-rekannya sedang menggali tanah untuk menanam bunga menggunakan cangkul. Ketika kedalaman mencapai 40 cm, mengenai benda keras dan diangkat ke permurkaan. "Awalnya tidak mengetahui bila benda itu adalah mortir. Saya baru mengetahui setelah salah seorang petugas DKRTH memberitahunya sehingga melapor ke polisi," ungkap Faisol. Setelah mendapatkan laporan adanya penemuan mortir, Polsek Bubutan langsung berkoordinasi dengan tim Jibom Detasemen Gegana Satbrimob Polda Jatim untuk mengolah TKP. Hingga kini mortir diamankan di markas Brimob untuk dilakukan disposal. Menurut Kanit Jibom Detasemen Gegana Satbrimob Iptu Irwan melihat ciri-cirinya, mortir memang masih aktif dan memiliki daya ledak sangat eksplosif. "Mortir tersebut memiliki panjang 30 cm dengan diameter 6 hingga 7 cm dan diduga peninggalan zaman Belanda," beber Iptu Irwan. (rio/udi)
Petugas Dinas Kebersihan Temukan Mortir
Minggu 30-06-2019,14:52 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 08-04-2025,20:32 WIB
Kereta Api CL Jenggala Terserempet Truk di Gresik, Masinis dan Asisten Dilarikan RS
Selasa 08-04-2025,13:48 WIB
Tragedi di Putat Jaya: Balkon Lantai Dua Ambruk, Seorang Pria Tewas Tertimpa
Selasa 08-04-2025,22:27 WIB
Gudang Produksi Sandal Ardiles Jalan Tanjungsari Terbakar, Petugas Kerahkan Bronto Skylift
Selasa 08-04-2025,13:08 WIB
Polres Tulungagung Gagas Festival Balon Udara Aman Tanpa Petasan
Selasa 08-04-2025,22:52 WIB
KA Komuter Tabrakan dengan Truk di Gresik, Asisten Masinis Meninggal Dunia
Terkini
Rabu 09-04-2025,12:21 WIB
Polsek Temayang Bareng Satpol PP Bantu Pengemudi Lewati Jalan Terkena Banjir
Rabu 09-04-2025,12:08 WIB
Asisten Masinis Meninggal, KAI Daop 8 Akan Proses Hukum Pengusaha dan Pengemudi Truk Lalai di Gresik
Rabu 09-04-2025,11:42 WIB
Bupati Jombang Siap Hadiri Halalbihalal Pagerijo di Jakarta, Bahas Rencana Pembangunan Strategis
Rabu 09-04-2025,11:33 WIB