KUB Eks Dolly Kini Produksi Sandal Hotel Se-Indonesia

Rabu 19-02-2025,14:22 WIB
Reporter : Oskar Rio
Editor : Fatkhul Aziz

BACA JUGA:Gus Iqdam 'Dekengane Pusat' Puji Keberanian Risma Menutup Lokalisasi Dolly

Tantangan utama yang dihadapi saat ini adalah keterlambatan pasokan bahan baku, yang seringkali mengganggu proses produksi. Bahan baku utama didapatkan dari berbagai supplier,  sebagian besar dari daerah Wedoro, Waru, Sidoarjo. 

"Pada saat pandemi COVID-19 itu produksi berhenti sebentar. Kemudian kami sempat bikin masker. Waktu itu masker tetap ramai. Terus baru kita jalan lagi ke produksi sandal hotel," pungkas Yuni.(rio)

Kategori :