SURABAYA - Rencana kedatangan Ahmad Al Ghazali Kohler alias Al ke Rutan Klas I Surabaya di Medaeng, Sidoarjo, kembali tertunda, Rabu (20/2). Batal kedatangan putra pertama Ahmad Dhani kali kedua ini karena kendala aturan besuk yang ada di Rutan Medaeng. Di mana untuk jam besuk terakhir pukul 12.00, tetapi Al yang berangkat dari Bali dengan pesawat pukul 13.55-14.20. "Tidak hari ini. Kemunungkinan besok (Kamis, 21/2)," ujar Rafika, Tim Pemenangan Ahmad Dhani Dapil I Surabaya-Sidoarjo. Terpisah, Plh Karutan Medaeng Bambang Irawan menegaskan bahwa terkait jadwal besuk terakhir pukul 12.00. "Pukul 11.00, pengunjung terakhir daftar dan sebelum pukul 12.00 harus sudah keluar," jelas Bambang. Disinggung soal kedatangan putra pentolan Dewa 19, Bambang belum mengetahuinya. "Saya malah belum tahu soal itu," pungkas Bambang. (fer/tyo)
Kali Kedua, Al Ghazali Batal ke Medaeng
Rabu 20-02-2019,12:26 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 25-11-2024,21:52 WIB
Alfan Sueb dan Mikael Alfredo Tata Dipanggil Timnas, Paul Munster Sudah Siapkan Pemain Pengganti
Selasa 26-11-2024,10:35 WIB
Polres Jember Jemput Paksa Kades Tanggul Wetan, Diduga Korupsi Dana Kas Desa
Senin 25-11-2024,15:48 WIB
Dua Truk Melaju Kencang Adu Banteng di Kota Probolinggo
Senin 25-11-2024,21:14 WIB
Di depan Hakim, Gus Muhdlor Bantah Semua Tuduhan Soal Pemotongan Dana Insentif Pegawai BPPD
Selasa 26-11-2024,09:00 WIB
Dugaan Adanya Politik Uang Menjelang Pilkada Wali Kota Batu, Begini Kata Bawaslu Kota Batu
Terkini
Selasa 26-11-2024,13:19 WIB
Tingkatkan Partisipasi, KPU Kota Malang Sosialisasi ke Pemilih Milenial
Selasa 26-11-2024,13:16 WIB
Ini Arahan Kepala Desa Ranubedali Jelang Coblosan Pilkada 2024, Pastikan Dokumen Lengkap untuk Hak Pilih
Selasa 26-11-2024,13:00 WIB
Pengecekan Mendadak Gudang Logistik PPK Sawahan, Kapolrestabes Surabaya Pastikan Semua Aman
Selasa 26-11-2024,11:37 WIB
KPU Musnahkan 1.736 Surat Suara Pilgub Serta Pilbup
Selasa 26-11-2024,11:33 WIB