Prospek Karir Cerah bagi Lulusan Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia
Ilustrasi--
Sama halnya dengan penulis naskah, mahasiswa bahasa dan sastra Indonesia sudah bisa mengembangkan kemampuan menulisnya sejak kuliah. Kerjaan ini bisa dijadikan sebagai freelance loh ketika kalian kuliah.
Konten fiksi bisa terbit menjadi sebuah novel dan akan mendapatkan royalti setiap pembelian, terutama ketika novel kalian diadaptasi menjadi ebuah film. Bisa bayangkan berapa royalti yang akan kalian dapatkan?
Konten fiksi bisa berupa jurnal, review buku, dll. Ketika konten kalian lolos seleksi dan diterbitkan, kalian akan mendapatkan uang bulanan sesuai yang telah disepakati.
BACA JUGA:Ijin Berwisata, 4 WNA Taiwan Dideportasi karena Ketahuan Bekerja
5. Sastrawan
Sastrawan adalah profesi bagi kalian yang sangat mencintai dunia sastra, kalian bisa menjadi penulis puisi terkenal seperti Chairil Anwar.
Prospek kerja lulusan bahasa dan sastra Indonesia menarik bukan? Kalian bisa menyesuaikan pekerjaan sesuai bidan yang kalian kuasai.
Sumber: