Punya Sejumlah Fasilitas Menarik, Wabup Alif Puji Inovasi Dinas Perpustakaan Gresik

Punya Sejumlah Fasilitas Menarik, Wabup Alif Puji Inovasi Dinas Perpustakaan Gresik

Wabup Gresik membaca salah satu koleksi buku milik Dinas Perpustakaan. --

Sementara itu, Kepala Dinas Perpustakaan Budi Rahardjo memuji kunjungan Wakil Bupati. Budi menyebut, kunjungan itu menjadi penambah motivasi bagi dirinya dan seluruh jajaran. 

"Ini menjadi dorongan bagi kami untuk terus meningkatkan pelayanan, pengembangan, serta pembinaan perpustakaan dan arsip di Kabupaten Gresik," ucapnya. (rez)

Sumber: