Banyak Pejabat Pemkab Pasuruan Rangkap Jabatan
Sekda Kabupaten Pasuruan Yudha Triwidya Sasongko.-Muhamad Hidayat-
Sedangkan Kepala Bina Marga dan Bina Konstruksi, Hanung Widya Sasangka, Rabu 4 September 2024.
Namun Yudha memastikan, jabatan yang kosong sudah diisi pelaksana tugas (Plt) untuk bebrapa posisi tersebut.
BACA JUGA:Polres Pasuruan Gandeng Pemkab dan Bulog Gelar Bazar Sembako Murah Ramadan
“Yang penting tidak sampai terjadi kekosongan jabatan. Sambil menunggu pejabat definitif nantinya,” katanya.
BACA JUGA:55 Pejabat Pemkab Pasuruan Dimutasi, Siapa Saja Mereka?
Untuk lelang jabatan sendiri, pihaknya juga tidak ingin buru-buru. Sebab, pihaknya masih tetap akan berkonsultasi dengan Penjabat (Pj) Bupati. (mh)
Sumber: