Lamongan Jaga Ketahanan Pangan dengan Greenhouse Eco Pilar Hijau

Lamongan Jaga Ketahanan Pangan dengan Greenhouse Eco Pilar Hijau

Bupati Lamongan Yuhronur Efendi panen perdana melon di greenhouse eco pilar hijau di Dusun Banjarsari, Desa Rancang Kencono, Kabupaten Lamongan. -Biro Lamongan-

"Perkiraan panen pertama ini menghasilkan 1.02 ton. Saat ini kita pasarkan ke masyarakat dulu, dengan cara petik sendiri lalu bayar. Panen selanjutnya baru akan kita distribusikan ke pasar," jelas ketua pengelola greenhouse eco pilar hijau Joko.

BACA JUGA:Purnawiyata SMPN 1 Ngantru Ajang Menampilkan Kompetensi Siswa Berprestasi

Joko menjelaskan, bahwa dua varietas ini memiliki keunggulan dalam kemudahan perawatan, tahan akan hama, mana panen lebih pendek, dan mudahnya pertumbuhan melon. (*)

Sumber: