Iduladha 1445 H, SIG Pabrik Tuban Salurkan 38 Hewan Kurban

Iduladha 1445 H, SIG Pabrik Tuban Salurkan 38 Hewan Kurban

melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) Pabrik Tuban menyalurkan 38 hewan kurban berupa sapi. -Biro Bojonegoro-

BACA JUGA:SIG Pabrik Tuban Tekankan Vendor untuk Berkomitmen Patuhi K3

"Kami juga menyalurkan hewan kurban ke lembaga keagamaan Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah. Selain itu, juga ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Tuban," ungkapnya.

Lebih lanjut Budi Wiyana mengatakan bahwa setiap tahun SIG rutin memberikan hewan kurban berupa sapi kepada panitia kurban Pemkab Tuban. 

"Perusahaan juga memberikan hewan kurban kepada desa-desa disekitar wilayah pengembangannya," tutup Budi Wiyana. (top)

Sumber: