Pipa Saluran Gas di Pasuruan Semburkan Kobaran Api

Rabu 04-10-2023,22:13 WIB
Reporter : Biro Pasuruan
Editor : Ferry

 

Meskipun tidak sampai menimbulkan korban jiwa akibat kebocoran gas tersebut, namun warga masih trauma jika sewaktu-waktu terjadi kebocoran kembali. “Ya, takut mas. Kalau bocor lagi gimana,” cetus Masykur, warga lainnya. 

 

Sementara itu, Humas atau Stakeholder Strategi Manajemen PT PGN, Hamal Syahan saat dikonfirmasi meminta waktu untuk mencari penyebab terjadinya kebocoran tersebut.

 

“Masih diinvestigasi penyebabnya. Saya buatkan rilisnya dulu,” jawabnya via chat WhatsApp, Rabu, 4 Oktober 2023, sore (*)

 

Kategori :