Malang, Memorandum.co.id - Walikota Malang Sutiaji meninjau korban kebakaran rumah milik Soleh Ilzam, di wilayah Kebalen Wetan Gang 8 RT 10/ RW 01, Kelurahan Kota Lama, Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang, Jumat (20/12/2019). Setelah melakukan perbincangan dengan pemilih rumah, Sutiaji menyampaikan kalau kebakaran rumah tersebut karena konsleting listrik. "Menurut pemilik rumah, kebakaran ini terjadi karena konsleting listrik; dan menghabiskan 2 unit rumah milik bapak Soleh,” ujar Sutiaji. Oleh karena itu, Sutiaji berpesan agar masyarakat terus waspada terhadap bencana yang terjadi setiap saat, apalagi saat ini sudah memasuki musim penghujan. "Saya juga mengucapkan terima kasih pada masyarakat yang telah saling membantu dan sangat tanggap untuk segera memadamkan api agar tidak semakin melebar kemana-mana, saya harap rasa kebersamaan tersebut akan makin ditingkatkan di masa yang akan datang," paparnya. [penci_related_posts dis_pview="no" dis_pdate="no" title="baca juga" background="" border="" thumbright="no" number="4" style="list" align="left" withids="" displayby="tag" orderby="rand"] Bersamaan, dikatakan pihaknya telah menginstruksikan Camat dan Lurah untuk segera berkoordinasi dengan Baznas Kota Malang agar dapat memberilan bantuan pada korban kebakaran. "Dana yang dikelola oleh Baznas tersebut dapat kita gunakan untuk membantu masyarakat yang sedang mengalami kesusahan seperti kali ini," urainya. Akibat kejadian tersebut mengakibatkan atap rumah dan isi perabotan rumah terbakar dan diperkirakan mengalami kerugian kurang lebih 100 juta Rupiah. (*/ari/gus)
Sutiaji Tinjau Korban Kebakaran Rumah
Sabtu 21-12-2019,05:16 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 27-01-2026,10:18 WIB
KUHP Baru, Penadah Bisa Dikenakan Pidana Denda Hingga Rp500 Juta
Selasa 27-01-2026,16:24 WIB
Jambret di Karangrejo Dibekuk, Pelaku Gentayangan Malam Hari
Selasa 27-01-2026,08:35 WIB
Oplos Beras Medium Jadi 'Premium', Pasutri Pemilik Toko Anjaya Dituntut 2 Tahun Penjara
Selasa 27-01-2026,11:55 WIB
Kasus Pelemparan Kaca Kereta Api di Nganjuk Tuntas, Polres dan PT KAI Kedepankan Perlindungan Anak
Selasa 27-01-2026,06:47 WIB
Roy Keane: Carrick Bersinar, Tapi MU Butuh Manajer Kelas Juara
Terkini
Selasa 27-01-2026,22:49 WIB
Kota Malang Raih Penghargaan UHC 2026 Kategori Utama, Capaian Lampaui 100 Persen
Selasa 27-01-2026,22:42 WIB
Kejurprov Liga 1 Muaythai Jatim 2026, 13 Atlet Kabupaten Malang Borong Medali
Selasa 27-01-2026,22:35 WIB
Oscars 2026: 'Sinners' Cetak Sejarah dengan 16 Nominasi, Kalahkan Rekor Titanic dan La La Land
Selasa 27-01-2026,22:19 WIB
LinkUMKM Jangkau 14,8 Juta Pengusaha, BRI Dorong Penguatan Usaha Berbasis Digital
Selasa 27-01-2026,20:32 WIB