Surabaya, Memorandum.co.id - Ada banyak alasan yang bisa membuat seseorang susah tidur. Di antara beberapa solusi yang ada, membaca doa susah tidur dari Rasulullah SAW tentunya bisa dicoba. Kurangnya tidur akan mengganggu pada kehidupan sehari-hari. Misalnya saja merusak perhatian dan memori kerja, mempengaruhi memori jangka panjang hingga kesulitan mengambil keputusan. Berikut Doa agar diberikan ketenangan dan dilindungi Allah SWT, saat tidur : Doa minta ditenangkan tidurnya "Allahumma gharatin nujum wa dahaatil 'uyun, wa anta hayyun qayyum, la takkhuzuka sinatun wala naumun. Ya hayyu ya qayyum, ahdi' laili wa anim'aini." Artinya: Ya Allah, bintang-bintang telah redup, mata-mata telah memejam dan Engkau Maha Hidup lagi Maha Terus-menerus mengurus makhluk. Tidak menimpa-Mu rasa kantuk dan tidur. Wahai Dzat Yang Maha Hidup dan Maha mengurusi makhluk, tenangkanlah malamku dan tidurkanlah mataku. Doa minta dilindungi saat tidur "A'uudzu bikalimaatillahit tammaati min ghodlobihi wa min syarri 'ibaaadihi wa min hamazaatisy syayaatiina wa ayyahdluruun." Artinya: Aku berlindung dengan kalimat-kalimat Allah yang sempurna dari kemarahan-Nya, dan dari keburukan hamba-hamba-Nya, serta dari berbagai godaan syetan dan kehadirannya. (*/Rdh)
Doa Susah Tidur dan Meminta Perlindungan Allah SWT Saat Tidur
Jumat 09-06-2023,06:20 WIB
Reporter : M Ridho
Editor : M Ridho
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 23-01-2026,13:55 WIB
Proyek Pasar Keputran Selatan Amburadul, Masyarakat Desak Audit Total
Jumat 23-01-2026,14:24 WIB
Dilaporkan ke Mabes Polri, Ini Tanggapan Bupati Sidoarjo
Jumat 23-01-2026,14:00 WIB
Polres Gresik Amankan Dua Pengedar Sabu
Jumat 23-01-2026,21:57 WIB
Pendapatan Negara Jawa Timur 2025 Tembus Rp 253 Triliun Ditopang Pajak dan PNBP
Jumat 23-01-2026,13:48 WIB
Gaji Ortu Rp20 Juta Dapat Beasiswa Pemuda Tangguh, Evaluasi Pemkot Surabaya Temukan 70 Persen Salah Sasaran
Terkini
Sabtu 24-01-2026,11:25 WIB
Polres Tulungagung Peringati Isra Mikraj, Teguhkan Keimanan dan Ketakwaan Personel
Sabtu 24-01-2026,10:56 WIB
Kapolres AKBP Hendra Eko Triyulianto Pimpin Langsung Sertijab 9 Pejabat Utama Polres Pamekasan
Sabtu 24-01-2026,10:30 WIB
Tercatat 7.590 Pernikahan Anak di Jatim, Kabupaten Pasuruan Paling Tinggi
Sabtu 24-01-2026,09:57 WIB
KUHP Baru, Aborsi Sebabkan Kematian Bisa Dituntut 15 Tahun Penjara
Sabtu 24-01-2026,09:00 WIB