Surabaya, Memorandum.co.id - Seorang muslim tidak dapat terhindarkan dari perlakuan buruk orang-orang yang dzalim. Berdoa untuk memohon perlindungan kepada Allah adalah salah satu cara agar terhindar dari orang dzalim. Untuk menghindari kondisi dilemahkan atau terzalimi oleh orang lain, seseorang bisa berdoa. Doa ini bisa diamalkan ketika dalam kondisi merasa terzalimi ataupun untuk mengantisipasinya. Doa tersebut diambil dari Al-Qur’an Surat Al-Qashas ayat 21 yang merupakan doa Nabi Musa as ketika berhadapan dengan Firaun. Doa tersebut berbunyi: رَبِّ نَجِّنِي مِنَ الْقَوْمِ الظَّالِمِينَ Rabbi najjini minal qaumidhalimin. Artinya: "Ya Tuhanku, selamatkanlah aku dari orang-orang yang zalim." Doa ini juga lanjutnya, bisa dipadu dengan doa lain yang bertujuan untuk menghindari kezaliman juga yang termaktub dalam Surat al-Anbiyaa ayat 87. Ayat ini merupakan doa Nabi Yunus saat berada di perut ikan paus yang tak henti-hentinya dipanjatkan kepada Allah swt. Ayat tersebut adalah: لَا إِلَٰهَ إِلَّا أَنْتَ سُبْحَانَكَ إِنِّي كُنْتُ مِنَ الظَّالِمِينَ "Lailaha illa Anta subhanaka inni kuntu minadhdhalimin'. Artinya: "Tidak ada Tuhan selain Engkau. Maha Suci Engkau, sesungguhnya aku adalah termasuk orang-orang yang zalim." (*/Rdh)
Bacaan Doa Memohon Perlindungan dari Orang Dhalim
Senin 22-05-2023,06:13 WIB
Reporter : M Ridho
Editor : M Ridho
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 23-11-2024,20:00 WIB
Warga Desa Jatisari Tewas Tertabrak KA Barang, Berikut Kronologinya
Sabtu 23-11-2024,19:28 WIB
Ribuan Warga Blitar Semarakkan Kampanye Akbar 'Menjemput Kemenangan' Rijanto-Beky
Sabtu 23-11-2024,14:05 WIB
Ribuan Warga Kota Blitar Penuhi Kampanye Akbar Bambang-Bayu
Sabtu 23-11-2024,15:17 WIB
Swing Voters Tulungagung Diprediksi Bakal Kian Mengambang, Usai Debat Terakhir Pilkada 2024
Sabtu 23-11-2024,16:17 WIB
Pengawasan Pilkada Serentak 2024 di Ngawi: Amanat Undang-Undang dan Peran Bawaslu
Terkini
Minggu 24-11-2024,12:20 WIB
Diduga Mengantuk, Pemotor Tewas Tabrak Truk di Sumur Welut
Minggu 24-11-2024,11:46 WIB
Perluas Dukungan Lingkungan Akademik, Hulu Migas Partisipasi pada Pameran SINOX-01
Minggu 24-11-2024,11:42 WIB
FISIP Unej Berusia 60 Tahun, Gelar Berbagai Kegiatan Inspiratif Job Fair hingga Seminar Internasional
Minggu 24-11-2024,11:39 WIB
Polsek Bubutan Gelar Patroli Malam, Kota Lama Surabaya Aman Terkendali
Minggu 24-11-2024,11:35 WIB