Surabaya, memorandum.co.id - Untuk memberikan rasa aman terhadap warga binaan, Babinsa Koramil Semampir senantiasa aktif blusukan kampung untuk koordinasi rutin dengan tokoh masyarakat yang ada di wilayahnya. "Kami selalu melaksanakan sambang dengan pemantauan wilayah adalah untuk memberikan rasa aman terhadap warga binaan guna menciptakan kondisi wilayah yang nyaman dan aman," terang anggota Babinsa Serka Suhardi. Dalam kegiatan tersebut digunakan Suhardi mengimbau agar selalu waspada dan peka terhadap orang yang tidak dikenal. “Supaya ditanya dan diperiksa dengan sopan guna mengantisipasi hal-hal negatif," lanjut Suhardi. Suhardi juga menambahkan apabila terdapat hal yang mencurigakan atau terdapat kejadian-kejadian yang di luar, agar masyarakat segera melapor kepada pihak keamanan, baik polsek maupun koramil. “Sehingga dapat diantisipasi sedini mungkin," pungkas dia.(tyo/lis)
Sambang Wilayah, Pastikan Kondisi Aman
Kamis 12-12-2019,04:06 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 23-12-2024,18:51 WIB
Pengendara Mercy Tabrak Lari, 1 Pesepeda Kritis, 1 Pemotor Meregang Nyawa, 1 Mobil Tercebur Sungai
Senin 23-12-2024,09:47 WIB
Hari Ini Gus Muhdlor Jalani Sidang Putusan
Senin 23-12-2024,11:58 WIB
9 Polisi Bunuh Diri Sepanjang 2024, IPW Dorong Polri Bentuk Program Kesehatan Mental
Senin 23-12-2024,21:19 WIB
Tabrak Lari di Kenjeran, Pengemudi Mercy Hitam Akui Dalam Pengaruh Alkohol
Senin 23-12-2024,21:53 WIB
Sebabkan 1 Pesepeda Kritis dan 1 Pemotor Meregang Nyawa, Pengemudi Mercy Hitam Sebut Siap Dihukum
Terkini
Senin 23-12-2024,22:36 WIB
Pengurus PWRI Kabupaten Lumajang Masa Bakti 2024-2029 Resmi Dilantik
Senin 23-12-2024,22:29 WIB
Polsek Mulyorejo Gelar Rakor Amankan Nataru, Antisipasi Kemacetan dan Kerawanan
Senin 23-12-2024,22:23 WIB
Bapenda Tulungagung Apreasiasi Capaian PBB-P2 Tahun 2024 yang Sesuai Target
Senin 23-12-2024,22:16 WIB
Sidang Perkara Adik Bunuh Kakak Kandung: Diprovokasi, Cekik Korban Hingga Tewas
Senin 23-12-2024,22:06 WIB