Tim Samapta Polres Jember menyisir dalam gereja. Jember, memorandum.co.id - Satsamapta Polres Jember melakukan sterilisasi pada 12 gereja di Kecamatan Sumbersari, Kecamatan Patrang dan Kecamatan Kaliwates, Sabtu (24/12/22). Sterilisasi melibatkan satwa K9 (anjing pelacak) dan anggota untuk memastikan situasi aman. Sterilisasi gereja tersebut adalah untuk menciptakan keamanan yang diatensi langsung oleh AKBP Hery Purnomo, Kapolres Jember. Hal itu ditegaskan AKP Sudarsono, Kasatsamapta Polres Jember, Ia berpesan kepada penjaga maupun pendeta apabila ada sesuatu yang mencurigakan segera menghubungi 110 Call Center Polres Jember. "Semua gereja sudah kami sterilisasi dan tidak ditemukan bahan yang berbahaya maupun kejanggalan. Untuk memastikan acara Natal berjalan dengan lancar, maka Polres Jember bersama TNI menurunkan personil untuk melakukan pengamanan," imbuhnya. (edy)
Pastikan Ibadah Natal Aman dan Lancar, Polres Jember Sterilisasi Gereja
Minggu 25-12-2022,13:08 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 30-01-2026,20:01 WIB
Hasil Penggerebekan Gudang Ranmor di Sidoarjo, 10 Kendaraan Terbukti Bodong
Jumat 30-01-2026,19:51 WIB
Memorandum Lepas Tiga Karyawan Umrah, Prof Mengestuti Agil: Bawa Keberkahan dan Perubahan Positif Karyawan
Jumat 30-01-2026,20:09 WIB
Tabrakan di Simpang Empat CBD Driyorejo Gresik, Warga Surabaya Meninggal Dunia
Jumat 30-01-2026,17:52 WIB
Kronologi Lengkap OTT Wali Kota Madiun hingga Penggeledahan di Sejumah Lokasi
Jumat 30-01-2026,13:23 WIB
Ironi Pendidikan Jember, Berlimpah Tenaga Pendidik Tapi Terganjal Tembok Aturan Pusat
Terkini
Sabtu 31-01-2026,11:13 WIB
Mengenal Lurah Pakal Bayu Witjaksono, Isi Waktu Luang dengan Kegiatan Positif
Sabtu 31-01-2026,11:02 WIB
KM Sabuk Nusantara 74 Perkuat Akses Transportasi Laut Kepulauan Sumenep
Sabtu 31-01-2026,10:03 WIB
Pengamanan Ketat, Laga Persik Kediri vs Bali United Berjalan Aman Kondusif
Sabtu 31-01-2026,09:13 WIB