Rektor Semangati Ribuan Maba

Kamis 18-08-2022,07:44 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi

Malang, Memorandum.co.id -  Ribuan mahasiswa baru (maba) Universitas Brawijaya (UB) mengawali perkuliahan dengan mengikuti Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB), yang dilaksanakan secara hybrid (daring dan luring), selama enam hari (Selasa-Sabtu, 16-21/8/2022). Menandai pembukaan, Rektor UB mengangkat keris sebagai simbol dimulainya PKKMB bertajuk ‘Raja Brawijaya 2022’. Dilaksanakan di tingkat universitas dan fakultas, masing-masing tiga hari. Hari pertama, diikuti 500 maba di lapangan Rektorat UB. Lainnya, sebanyak 15.179 maba mengikuti secara daring. Berita selengkapnya bisa dibaca di Surat Kabar Harian Memorandum edisi Kamis (18/8/2022).

Tags :
Kategori :

Terkait