MALANG- Untuk memenuhi kebutuhan air bersih, satuan tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-106 Kodim 0818/Kabupaten Malang-Kota Batu, membuat saluran air bersih untuk warga Desa Kedungsalam. “Air bersih sangatlah dibutuhkan oleh masyarakat, untuk air minum, mandi, memasak, dan mencuci pakaian,” ujar salah seorang anggota satgas, Sertu Imam. Imam menambahkan bila Desa Kedungsalam selama ini kekurangan air bersih, dan dengan program ini dilakukan pembenahan dan pemasangan pipa saluran air bersih. “Jika warga senang kami turut bahagia, karena upaya kami membuahkan kebaikan,” pungkas Imam. (tyo/fer)
Pemasangan Pipa Air Bersih Warga Kedungsalam
Kamis 17-10-2019,08:03 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,22:01 WIB
Motif Pembunuhan Wanita di Ngaglik Terungkap, Cekcok Masalah Surat Gadai Emas
Kamis 21-11-2024,16:38 WIB
Laga Klasik Persebaya vs Persija, Bruno Yakin Amankan 3 Poin di Kandang
Kamis 21-11-2024,18:35 WIB
Dalami Pengembangan Olahraga, Anggota Komisi X DPR RI Belajar ke Persebaya Future Lab
Kamis 21-11-2024,16:47 WIB
Polisi Beberkan Motif Pembacokan Warga Ketapang Laok, Sampang
Kamis 21-11-2024,19:47 WIB
Sidang Restitusi Korban Kanjuruhan di PN Surabaya Ditunda
Terkini
Jumat 22-11-2024,14:51 WIB
Kronologi Kasat Reskrim Polres Solok Tewas Ditembak Kabag Ops
Jumat 22-11-2024,14:41 WIB
Legenda Sepakbola Surabaya Gelar Laga Amal untuk Mendiang Rudy William Keltjes, Terkumpul Rp 150 Juta
Jumat 22-11-2024,14:33 WIB
Sederet Fakta Kasus Pembunuhan Janda Sutorejo Utara Oleh Warga Ngaglik
Jumat 22-11-2024,14:30 WIB
Museum Lumajang Bawa Pesan Pelestarian Budaya di Pameran East Java Spirit of Museum
Jumat 22-11-2024,14:24 WIB