Kediri, memorandum.co.id - Polres Kediri mengelar pengukuhan Dai Kamtibmas tingkat Polres dan Polsek jajaran di Gedung Jana Nuraga Polres Kediri. Pengukuhan Dai Kamtibmas dipimpin langsung Kapolres Kediri, AKBP Lukman Cahyono dan dihadiri Kepala Kemenag Kabupaten Kediri, Ketua MUI Kabupaten Kediri, PJU Polres Kediri serta Pengurus Dai Kamtibmas Polres dan Polsek Jajaran. Kapolres secara simbolis mengukuhkan Da’i Kamtibmas dengan memakaikan jas dan sorban kepada perwakilan pengurus Da’I Kamtibmas Polres dan Perwakilan Ketua Da’i Kamtibmas tingkat Polsek. Kapolres mengucapkan terima kasih dan penghargaan setinggi tingginya kepada ulama/kyai yang hadir dalam kegiatan ini serta telah di kukuhkannya menjadi Dai Kamtibmas Polres Kediri. "Kami samapai terima kasih setinggi tingginya pada Ulama/Kyai yang turut hadir dalam acara dalam acara Pengukuhan Da'i Kamtibmas ini," ujar Lukman, Jumat (28/5/2021). Lukman berharap, dengan adanya Da'i Kamtibmas dapat membantu petugas dalam menjaga ketertiban dan keamanan di masyarakat. “Dengan keberadaan Dai kamtibmas di tengah-tengah masyarakat Kabupaten Kediri kami berharap mampu membantu kepolisian dalam menjaga ketertiban dan keamanan lewat ceramah-ceramah yang menumbuhkan persatuan masyarakat dan dapat menjadi suri teladan di masyarakat,” ucap Kapolres Kediri. (Mis)
Polres Kediri Kukuhkan Da’i Kamtibmas
Jumat 28-05-2021,13:28 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,21:05 WIB
Pemkab Gresik Jamin Hak Anak Migran Melalui Pemberian Dokumen Kependudukan
Rabu 14-01-2026,17:54 WIB
Satgas Anti Premanisme dan Mafia Tanah Surabaya Kantongi Delapan Kasus Pungli
Rabu 14-01-2026,11:09 WIB
Gandeng RAS Law Firm, Polsek Genteng Tebar Kebaikan Lewat Aksi Sosial di Momen Isra Mikraj
Rabu 14-01-2026,15:36 WIB
Percepat Proyek Flyover Taman Pelangi, Pemkot Surabaya Bongkar Sisa Bangunan Warga
Rabu 14-01-2026,11:23 WIB
Minim Menit Bermain, Rizky Dwi Pangestu Resmi Tinggalkan Persebaya, Gabung Garudayaksa FC
Terkini
Kamis 15-01-2026,08:00 WIB
Saat Tenang Menjelma Jadi Fenomena
Kamis 15-01-2026,07:23 WIB
Gol Telat Sadio Mané Hentikan Mesir, Senegal Melaju ke Final Piala Afrika
Kamis 15-01-2026,07:12 WIB
Chelsea Tumbang di Stamford Bridge, Arsenal Menang Tipis 3-2 pada Leg Pertama Semifinal Piala Carabao
Kamis 15-01-2026,06:41 WIB
Jaga Kondusifitas, Polsek Lakarsantri Gelar Patroli Presisi di Kawasan Citraland
Kamis 15-01-2026,06:01 WIB