Kediri, memorandum.co.id - Polres Kediri pamer hasil tangkapan, setidaknya ada 245 kasus yang berhasil diungkap oleh jajaran Polres Kediri. Terhitung mulai 22 Maret hingga 2 April 2021. Kapolres Kediri AKBP Lukman Cahyono mengatakan, ada 245 kasus berhasil diungkap mulai 22 Maret – 2April 202 dari hasil operasi pekat. “Dari 245 kasus terdiri dari18 judi, 3 prostitusi, 13 narkoba, 141 minuman keras (miras) berbagai merek dan 70 premanisme,” ujar Lukman dalmam jumpa pers, Selasa (6/4/2021). Sambung Lukman, dari 24k kasus, tersangka yang diamankan sebanyak 273 terdiri 23 judi, 3 prostitusi, 13 narkoba, 141 miras, dan 93 premanisme. "Ungkap kasus ini berawal dari petugas mendapatkan informasi dari masyarakat yang resah atas tindak pidana yang dilakukan tersangka," sambungnya. Kapolres Kediri menambahkan dalam operasi tersebut sebenarnya Polres Kediri hanya menargetkan 11 kasus, akan tetapi hal itu justru melebihi target operasi (TO). Sedangkan ungkap kasus tersebut merupakan sebuah prestasi yang dilakukan anggota dalam memberantas kasus tindak pidana yang dapat meresahkan masyarakat. "Ke depan, kami harapkan anggota untuk terus mengungkap kasus tindak pidana agar bisa memberikan situasi di masyarakat aman dan kondusif," pungkas AKBP Lukman Cahyono. (mis)
Operasi Pekat, Polres Kediri Ungkap 245 Kasus
Selasa 06-04-2021,19:07 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,06:44 WIB
Mengenal Sosok Ainin Model Berbakat Peraih Gelar Putri Kartini Jatim dan Glamour of Models
Rabu 14-01-2026,17:54 WIB
Satgas Anti Premanisme dan Mafia Tanah Surabaya Kantongi Delapan Kasus Pungli
Rabu 14-01-2026,21:05 WIB
Pemkab Gresik Jamin Hak Anak Migran Melalui Pemberian Dokumen Kependudukan
Rabu 14-01-2026,11:09 WIB
Gandeng RAS Law Firm, Polsek Genteng Tebar Kebaikan Lewat Aksi Sosial di Momen Isra Mikraj
Rabu 14-01-2026,11:23 WIB
Minim Menit Bermain, Rizky Dwi Pangestu Resmi Tinggalkan Persebaya, Gabung Garudayaksa FC
Terkini
Rabu 14-01-2026,21:05 WIB
Pemkab Gresik Jamin Hak Anak Migran Melalui Pemberian Dokumen Kependudukan
Rabu 14-01-2026,20:48 WIB
Pemprov Jatim Serahkan Penghargaan K3, 717 Perusahaan dan Daerah Terima Apresiasi
Rabu 14-01-2026,19:58 WIB
Mahasiswi Keperawatan di Surabaya Masih Trauma Usai Ditodong Pistol
Rabu 14-01-2026,19:52 WIB
Lurah Pacar Keling Klarifikasi Bansos di Surabaya, Stiker Bukan Lagi Acuan
Rabu 14-01-2026,19:49 WIB