Surabaya, memorandum.co.id Masalah sampah tidak pernah selesai di Surabaya. Padahal, petugas Dinas Kebersihan Ruang Terbuka Hijau (DKRTH) Kota Surabaya terus berjibaku dengan persoalan sampah. Seperti yang ada di seberang kantor Yayasan Kas Pembangunan (YKP) Kota Surabaya di Jalan Pandugo, Rungkut. Sampah dibuang di lahan kosong milik aset pemkot. Tidak hanya satu titik saja, sekitar dua-tiga lokasi menjadi pilihan warga untuk membuang sampah tersebut. “Biasanya warga membuang sampah langsung dari motor lalu pergi,” ujar Widi, warga Jalan Pandugo ini, Minggu (6/12). Lanjut Widi, padahal di lahan kosong itu sudah jelas dipasang tanda larangan membuang sampah. “Mungkin kesadaran warga yang kurang. Kalau bisa ditindak tegas warga seperti itu,” usul Widi. Sementara itu, Plt Kepala DKRTH Anna Fajriatin mengimbau warga untuk tidak membuang sampah sembarangan. “Warga juga harus peduli dan tidak membuang sampah di sana. Petugas sudah saya minta ke sana untuk membersihkan,” singkat Anna. (fer/udi)
Buang Sembarangan, Sampah Menumpuk di Jalan Pandugo
Minggu 06-12-2020,18:38 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 29-11-2024,14:43 WIB
Kejari Ngawi Tetapkan Mantan Kadindik Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Rp19 Miliar
Jumat 29-11-2024,17:20 WIB
Catatan Eko Yudiono: Persebaya Boleh Percaya Diri tapi Waspada Jadi Keharusan
Jumat 29-11-2024,15:42 WIB
Jelang Laga Persebaya Vs Arema FC, Polrestabes Surabaya Siagakan Personel Antisipasi Kerawanan
Jumat 29-11-2024,18:44 WIB
Korban Banjir di Malang Selatan: Satu Ditemukan Meninggal, Satu Masih Hilang
Jumat 29-11-2024,13:52 WIB
Gagal Nyalip, Pemotor Asal Dukuh Bulak Banteng Tewas Terlindas Truk di Jalan Tambak Osowilangun
Terkini
Sabtu 30-11-2024,08:07 WIB
Korlantas Polri Tinjau Kesiapan Nataru di Pelabuhan Ketapang Banyuwangi
Sabtu 30-11-2024,07:10 WIB
Kapolres Batu Sambut Kunjungan Kerja Komisi A DPRD Provinsi Jatim
Sabtu 30-11-2024,07:07 WIB
Generasi Z: Candu Layar atau Kreatif Digital?
Sabtu 30-11-2024,06:36 WIB
Ini Dampak TikTok Terhadap Industri Musik Indonesia
Sabtu 30-11-2024,06:01 WIB