SIDOARJO - Kantor Imigrasi (Kanim) Kelas I Khusus Surabaya mendeklarasikan diri membangun Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK), Senin (25/3). Tampak hadir Kadiv Administrasi Haris Sukamto dan Kadiv Keimigrasian Zakaria. Selain itu, Kapolres Sidoarjo Kombespol Zain Dwi Nugroho, Dandim Sidoarjo Arief Cahyo Widodo, Ketua PN Sidoarjo Yapi, Kepala KKP Surabaya M Budi Hidayat dan Perwakilan Ombudsman RI Vice Admira Firnaherera. Kakanim Surabaya Barlian mengungkapkan, pihaknya memperbaiki pelayanan di berbagai bidang. Mulai dari keuangan, kepegawaian, umum dan utamanya yang berkaitan dengan pelayanan publik. "Kami melakukan penandatanganan pakta integritas yang diikuti seluruh pegawai," terang Barlian. Sedangkan Kadiv Administrasi Haris menyatakan, tahun ini ada 11 UPT diajukan WBK dan 2 UPT lainnya WBBM. "Terima kasih kepada Kanimsus dengan mengundang seluruh stakeholder, berarti ikrar kita telah diketahui oleh khalayak ramai. Ke depan, harus semakin banyak publikasi," harapnya. Sementara itu, Vice yang mewakili Ombudsman RI mengapresiasi langkah Kanim Surabaya. Pihaknya berharap Kanimsus bisa lolos sampai WBBM. "Semoga layanan di Kanim semakin prima dan ayo kita sama-sama mengawal pelaksanaan layanan publik di Kanimsus Surabaya," ujar Vice. (fer/yok)
Kanim Surabaya Deklarasikan Pembangunan ZI Menuju WBK
Senin 25-03-2019,13:26 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 26-01-2026,16:22 WIB
Kunci Adaptasi Cepat Pedro Matos Bersama Pemain Persebaya
Senin 26-01-2026,15:45 WIB
Targetkan 284 Titik, Pembangunan Koperasi Merah Putih di Nganjuk Terganjal Standarisasi Lahan
Senin 26-01-2026,08:27 WIB
Sambut Peserta DISWAY Explore Business with Dahlan Iskan di Gresik, Wabup Alif Pastikan Kemudahan Investasi
Senin 26-01-2026,11:10 WIB
APBD 2027 Kota Madiun Difokuskan Akselerasi Visi Akhir RPJMD, Ekonomi Hijau Jadi Penopang Utama
Senin 26-01-2026,17:37 WIB
Remehkan Panggilan Sidang, Majelis Hakim Perintahkan JPU Panggil Paksa Kadisdik Jatim Aries Agung Peawai
Terkini
Selasa 27-01-2026,08:24 WIB
Perkuat Keamanan, Bhabinkamtibmas Polsek Rungkut Sambang Warga
Selasa 27-01-2026,07:59 WIB
Wujudkan Acara Impian, Aston Gresik Sukses Gelar AMARAWASA Wedding & Corporate Showcase
Selasa 27-01-2026,07:45 WIB
Pererat Hubungan Masyarakat, Babinsa Pademawu Laksanakan Komunikasi Sosial di Dusun Bulung
Selasa 27-01-2026,07:17 WIB
PSG Gaet Dro Fernández, Wonderkid Barcelona Hijrah ke Paris
Selasa 27-01-2026,06:58 WIB