Soroti Kebijakan BPHTB dan PBB, Aktivis Datangi Kantor Pemkab Jombang

Selasa 14-10-2025,15:55 WIB
Reporter : Muhammad Anwar
Editor : Fatkhul Aziz

‎Menanggapi hal itu, Sekretaris Daerah Kabupaten Jombang, Agus Purnomo, mengatakan pihaknya mencatat dua hal penting dari audiensi tersebut.

‎“Pertama, agar mencermati kembali Perda dan Perbup terkait BPHTB. Kedua, perlu penataan pelaksanaan agar tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan,” jelas Agus.

‎Ia menambahkan, karena audiensi turut dihadiri Komisi B DPRD Jombang, maka usulan dari FRMJ akan dibahas dan dievaluasi bersama legislatif.

BACA JUGA:Pemkab Jombang Gelar Doa Bersama Lintas Agama

‎“Artinya, akan ada evaluasi terkait hal ini agar tidak menimbulkan masalah hukum di kemudian hari,” pungkasnya.(wan/war)

Kategori :