"Alhamdulillah, terima kasih banyak kepada Bapak-bapak Polisi yang sudah memberikan takjil gratis. Ini sangat membantu kami yang sedang dalam perjalanan," ucapnya.
Kegiatan pembagian takjil ini merupakan salah satu dari rangkaian kegiatan sosial yang dilakukan oleh Polres Lumajang selama bulan Ramadan. Diharapkan, kegiatan ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat dan mempererat hubungan antara polisi dan masyarakat.(Ags)