Laga Persebaya vs Arema Aman, Azrul Ananda dan Dahlan Iskan Temui Kapolda Jatim, Sampaikan Terima Kasih

Senin 09-12-2024,19:32 WIB
Reporter : Eko Yudiono
Editor : Eko Yudiono
Laga Persebaya vs Arema Aman, Azrul Ananda dan Dahlan Iskan Temui Kapolda Jatim, Sampaikan Terima Kasih

Memang ada beberapa kejadian, namun secara umum pilkada 2024 sangat kondusif. ”Setelah proses pilkada selesai Harian Disway akan memberikan penghargaan khusus kepala penyelenggara pilkada, termasuk kapolda, pangdam, dan pj gubernur,” ungkap Dahlan Iskan yang juga founder Harian Disway. (*)

 

Kategori :